Cara Mengaktifkan / Unlock Jaringan 4G Redmi Note 3 Pro tanpa UBL (Kenzo)


Cara Mengaktifkan / Unlock Jaringan 4G Redmi Note 3 Pro tanpa UBL (Kenzo)

Untuk mengaktifkan jaringan 4G-nya, Anda hanya perlu melakukan beberapa langkah mudah. Berikut cara mengaktifkan jaringan 4G di Xiaomi Redmi Note 3 Pro. Pastikan SIM card yang mendukung 4G ditempatkan di slot SIM card pertama. Jalankan aplikasi telepon, lalu tekan *#*#4636#*#*. Selanjutnya akan muncul pilihan menu, pilih "phone information 1".


Cara Mengaktifkan Jaringan 4G Di Xiaomi Redmi Note 3 Pro (MIUI 7) Inwepo

Cara mengaktifkan jaringan 4G pada Xiaomi Redmi 3 Pro dengan mudah dan cepat. Keuntungan menggunakan jaringan 4G di Xiaomi Redmi 3 Pro. Minggu, Juli 23 2023


Cara Mengaktifkan Jaringan 4G Di Xiaomi Redmi Note 3 Pro (MIUI 7) Inwepo

Penulis: Adi Hidayat Miuitutorial.com adalah situs yang membahas tentang Segala tutorial Xiaomi berbahasa Indonesia. Mulai dari cara install rom atau flashing rom Miui, cara root Xiaomi, cara unlock bootloader, install custom TWRP, install custom rom, memperbaiki imei hilang, unlock 4G, Redmi Note 3 PRO, unlock akun mi, redmi note 5 pro, xiaomi indonesia, redmi note 3, xiaomi update, download.


Cara Mengaktifkan Jaringan 4G di Android Tanpa Aplikasi

Berikut tutorial cara mengaktifkan jaringan 4G pada Xiaomi Redmi Note 3 Pro MIUI 8: Langkah Pertama : Karena pada MIUI 8 pilihan untuk jaringan 4G sudah tidak ada maka keluarkan kartu SIM terlebih dahulu tanpa harus mematikan handphone. Setelah kartu dicabut atau dikeluarkan, tekan "*#*#4636#*#*" pada menu panggilan.


Cara mengaktifkan jaringan 4G di smartphone BELAJAR DAN TUTORIAL

Ada beberapa cara agar Xiaomi Redmi Note 3 Pro bisa mengaktifkan jaringan 4G. Berikut langkah-langkah untuk mengaktifkan 4G pada Xiaomi Redmi Note 3Pro (MIUI 7): Langkah Pertama : pastikan kartu sim (SIM Card) yang dipakai telah mendukung jaringan 4G, kemudian masukan kartu pada handphone Xiaomi Redmi Note 3 Pro (MIUI7). Langkah Kedua :


Cara Mengembalikan Jaringan 4G LTE MIUI 8 Xiaomi Redmi 3 Pro YouTube

Bagi Anda pengguna Redmi Note 3 ada cara yang dapat Anda coba untuk mengaktifkan koneksi 4G di bawah. Pengaturannya pun cukup dan bekerja dengan MIUI yang terbaru. Baca juga: New Redmi Note 9 Pro, Penerus Redmi Note 8. 1. Siapkan smartphone dan kartu SIM yang sudah mendukung 4G. Pasangkan kartu tersebut di slot pertama.


Cara Mengaktifkan Jaringan 4G Pada Xiaomi Redmi Note 3/Pro MIUI 8 Dengan Mudah Tanpa Root

Demikian Cara Unlock / Mengaktifkan Jaringan 4G LTE Redmi 3 / 3 Pro (Ido) + [Video].. Semoga bermanfaat..! Disclaimer : Tutorial di atas saya tulis setelah saya berhasil melakukan uji coba pada Redmi 3 Pro saya sendiri. Namun dengan kondisi dan environment yang berbeda, bisa saja cara di atas tidak berhasil di perangkat Xiaomi kamu.


Cara Mengaktifkan Jaringan 4G Pada Xiaomi Redmi Note 3/Pro MIUI 8 Dengan Mudah Tanpa Root

TWRP Recovery. ( Cara Install TWRP Recovery Redmi 3, Redmi 4 Series, Redmi Note 3) Bahan : Ada beberapa patch yang masing-masing berbeda type Xiaomi, Pilih file yang sesuai dengan smartphone Anda. 1- Xiaomi Redmi Note 3. XRN3 Mod Teleservice Miui8 OS Marshmallow (Thanks to, Credit : Indra Binunerz ) Paling Recommended; XRN3 FIX 4G LTE MIUI8 8.2.1.0


Cara Mengaktifkan Jaringan 4G Pada Xiaomi Redmi Note 3/Pro MIUI 8 Dengan Mudah Tanpa Root

Jika kamu pengguna Redmi Note 3 Pro dan ingin mengaktifkan jaringan 4G LTE Smartfren tapi tidak ingin membeli modem atau smartphonenya, manfaatkan HP kamu dengan mengaktifkan jaringan 4G LTE Smartfren.. Smartfren yang merupakan salah satu ISP (Internet Service Provider) di Indonesia, telah menyediakan teknologi 4G LTE bagi para pelanggan setianya..


Cara Mengaktifkan / Unlock Jaringan 4G Redmi Note 3 Pro tanpa UBL (Kenzo)

Sebelumnya juga admin sudah pernah membuatkan tutorial fix 4G LTE pada redmi 3 pro di sini, namun lagi-lagi karena terkendala unlock bootloader, tidak semua pengguna redmi 3/pro bisa mempraktekkannya. untuk itu admin akan membagikan cara memunculkan kembali sinyal 4G LTE tanpa harus repot-repot unlock bootloader terlebih dahulu. Caranya.


Cara Mengaktifkan Jaringan 4G Di Xiaomi Redmi Note 3 Pro MIUI 8 Inwepo

Cara mengatasi 4G hilang pada redmi 3 dan redmi 3 pro codename ido karena opsi prioritas LTE tidak tersedia. Dengan melakukan unlock bootloader instan kemudi.


Cara Mengaktifkan Jaringan 4G Di Xiaomi Redmi Note 3 Pro MIUI 8 Inwepo

Koneksi 4G di Xiaomi Redmi Note 3 resmi bisa diaktifkan melalui menu rahasia.. Begini Cara Aktifkan 4G LTE di Xiaomi Redmi Note 3 Resmi. Kompas.com - 03/12/2016, 18:05 WIB. Yoga Hastyadi Widiartanto. Kemudian klik tulisan tersebut agar muncul berbagai daftar jaringan yang didukung oleh Redmi Note 3. Biasanya akan muncul berbagai jenis.


Cara Mengaktifkan Unlock Jaringan 4g Redmi 3 Ido Miu 9 UnBrick.ID

Install MIUI 8 Mod Global fix 4G : Copy terlebih dahulu TWRP MOD 3.0.2 Redmi 3 IDO - 20161226 v8.1 by Rivv.zip, ido-aboot-mod.zip dan miui_HM3Global_V8.2.1.0.1LAIMIDL_BLACKMASTER_5.1.zip pada external (micro-SD) atau internal device Redmi 3 / 3 pro. Masuk ke mode TWRP dengan cara menekan tombol Vol Up + power lakukan installasi dengan cara.


Cara Mengaktifkan Jaringan 4G Di Xiaomi Redmi Note 3 Pro (MIUI 7) Inwepo

Cara mengecek ketersediaan jaringan 4G di Xiaomi Redmi 3 Pro MIUI 9. Sebelum Anda mengaktifkan jaringan 4G di Xiaomi Redmi 3 Pro MIUI 9, pastikan bahwa ponsel Anda mendukung teknologi 4G dan kartu SIM Anda telah didukung oleh operator seluler Anda. Untuk memverifikasi ketersediaan jaringan 4G, ikuti langkah-langkah berikut:


Cara Mengaktifkan Jaringan 4G Di Xiaomi Redmi Note 3 Pro (MIUI 7) Inwepo

Miui 10 sudah hadir untuk device xiaomi redmi note 3 pro (kenzo) tetapi tetap saja untuk pengaturan 4G LTE nya hilang pada settingan Prefered jaringan nya..


Tutorial Mengaktifkan Kembali Signal 4G/LTE Redmi 3 / 3 Pro

Cara Pasang TWRP Redmi 3 Pro. Langkah-langkah : Matikan smartphone;. Sampai tahap ini pemasangan TWRP dan mengaktifkan jaringan 4G/LTE di Redmi 3 Pro kamu sudah selesai. 2. Langkah Root Redmi 3 Pro. Root adalah opsional, boleh kamu lakukan atau tidak sesuai kebutuhan kamu.

Scroll to Top